WARTAMANDAILING.COM, Medan – Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik (RS Adam Malik) kembali membuat terobosan baru dalam pelayanan kesehatan. Kali ini, KSM Orthopaedi dan Traumatologi RS Adam Malik berhasil melakukan operasi tumor tulang pada tungkai bawah kaki dengan rekonstruksi megaprosthesis. Operasi ini sekaligus menjadi operasi megaprosthesis pada proximal tibia ….(selengkapnya)
Penulis: Redaksi
Riski Abadi Rambe: NNB Jangan Dipecah-belah Demi Kepentingan Pribadi dan Golongan
WARTAMANDAILING.COM, Tapanuli Selatan – Ketua Naposo Nauli Bulung (NNB) Kabupaten Tapanuli Selatan (Tapsel) Riski Abadi Rambe SPd. berharap NNB yang dipimpinnya saat ini tidak dipecah- belah demi kepentingan pribadi ataupun golongan. Hal itu diungkapkannya setelah mendapati informasi adanya NNB Sapanusunan mengadakan silaturahmi di salah satu Bagas Godang di kecamatan Angkola ….(selengkapnya)
Eksekusi Pengosongan Rumah Diwarnai Penolakan, Diduga Proses dan Harga Lelang Sarat Kejanggalan
WARTAMANDAILING.COM, Padangsidimpuan – Eksekusi pengosongan rumah yang dilakukan Pengadilan Agama (PA) Padangsidimpuan di Jalan Soripada Mulia, Gang Sarasi 5, Kelurahan Tano Bato, Kecamatan Padangsidimpuan Utara, Kota Padangsidimpuan diwarnai aksi penolakan dari pihak keluarga Fauzan Rifai Pulungan pada Senin (3/6/2024). Fauzan Rifai Pulungan selaku termohon eksekusi melalui kuasa hukumnya Yasser Habibie, ….(selengkapnya)
Kontroversi Pengadaan Pupuk Rp.27 Juta di APBDes Kabupaten Paluta, Diduga Program Titipan
WARTAMANDAILING.COM, Padanglawas Utara – Beredar isu adanya pengadaan pupuk menyusup dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) 2024 di desa dalam wilayah Kabupaten Padanglawas Utara (Paluta). Dugaan program ‘titipan’ ini menuai kontroversi dan hangat diperbincangkan publik. Salah seorang sumber berinisial SH, mengatakan pengadaan pupuk tersebut menjadi ironi di tengah masyarakat. Pupuk ….(selengkapnya)
Plt Sekdako Pimpin Rakor TPPS Tingkat Kota Padangsidimpuan
WARTAMANDAILING.COM, Padangsidimpuan – Mewakili Pj. Walikota Padangsidimpuan, Dr. H. Letnan Dalimunthe, SKM, M.Kes, Plt. Sekda Kota Padangsidimpuan, Roni Gunawan Rambe, S.STP, M.Si pimpin Rapat Koordinasi Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) Tingkat Kota Padangsidimpuan, di aula Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kota Padamgsidimpuan, Jum’at (31/5/24). Data survei kesehatan indonesia (SKI) ….(selengkapnya)
Plt Sekdako Hadiri Pelantikan Pengurus HMI Cabang Padangsidimpuan
WARTAMANDAILING.COM, Padangsidimpuan – Plt. Sekretaris Daerah Kota Padangsidimpuan, Roni Gunawan Rambe, S.STP, M. Si hadiri pelantikan pengurus Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Padangsidimpuan untuk periode 2024-2025 di Gedung Adam Malik Kota Padangsidimpuan pada Jum’at (31/05/2024). Roni Gunawan Rambe, S. STP, M. Si dalam sambutannya ingin sinergitas antara Himpunan Mahasiswa Islam ….(selengkapnya)
GAPERTA Desak Bupati Tapsel Copot Kadis Pendidikan, Dugaan Pungli dan Korupsi Dana DAK
WARTAMANDAILING.COM, Tapanuli Selatan – Gabungan Aliansi Pergerakan Tapanuli (GAPERTA) yang tergabung dari beberapa elemen masyarakat di wilayah Tapanuli Bagian Selatan (Tabagsel) melakukan aksi demo di depan kantor Bupati Tapanuli Selatan, Kamis (30/5/2024). Dalam aksinya, GAPERTA mendesak Bupati Tapanuli Selatan (Tapsel) agar mengevaluasi dan mencopot Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Tapanuli Selatan ….(selengkapnya)
Adam Malik dan Tim Dokter Arab Saudi Berhasil Lakukan 10 Operasi Bedah Jantung dalam Sepekan
WARTAMANDAILING.COM, Medan – Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik (RS Adam Malik) bersama tim dokter dari Arab Saudi berhasil melakukan operasi bedah jantung pada 10 pasien dalam periode pertama program operasi jantung bantuan dari King Salman Humanitarian Aid and Relief Center (KSRelief). Selain itu, sebanyak 31 pasien juga berhasil ….(selengkapnya)
Warga Berharap AKSI Menjadi Wadah Pemda dalam Bersinergi Membangun Desa
WARTAMANDAILING.COM, Tapanuli Selatan – Stevenson Ompusunggu mengharapkan kehadiran Asosiasi Kepala Desa Seluruh Indonesia (AKSI) di Kabupaten Tapanuli Selatan nantinya dapat menjadi wadah Pemerintah Daerah (Pemda) dalam bersinergi membangun desa. AKSI merupakan wadah bagi seluruh kepala desa di seluruh Nusantara yang bertujuan membawa atau mewadahi aspirasi juga melindungi para kepala desa ….(selengkapnya)
Plt Sekdako Padangsidimpuan Buka Sosialisasi Penilaian Penyelenggaraan Pelayanan Publik
WARTAMANDAILING.COM, Padangsidimpuan – Plt. Sekretaris Daerah Kota Padangsidimpuan Roni Gunawan Rambe, S.STP, M.Si buka Sosialisasi Penilaian Penyelenggaraan Pelayanan Publik di Lingkungan Pemerintah Daerah kota Padangsidimpuan di Aula Kantor Walikota, Rabu (22/5/2024). Plt. Sekdako Roni menyampaikan penilaian yang mendorong pemerintah pusat dan pemerintah daerah untuk meningkatkan kualitas pelayanan publik baik dari pemenuhan standar pelayanan, ….(selengkapnya)
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.










