Warta Mandailing

Bisnis

Hingga Agustus 2025, KAI Logistik Kelola Lebih dari 15 Juta Ton Barang

PT Kereta Api Logistik (KAI Logistik), anak perusahaan PT Kereta Api Indonesia (Persero), berhasil mencatatkan kinerja positif dengan mengelola lebih dari 15 juta ton barang sepanjang Januari hingga Agustus 2025. Angka ini menunjukkan peran KAI Logistik yang semakin vital dalam mendukung rantai pasok nasional melalui berbagai segmen layanan. Secara kumulatif,

Bisnis

Kenali Fakta dan Mitos Sifat Kucing Oren

Mengapa Kucing Oren Selalu Jadi Perhatian? Kucing oren sering kali jadi sorotan di dunia maya maupun kehidupan sehari-hari. Banyak orang percaya bahwa sifat kucing oren itu unik—ada yang bilang manja, ada juga yang menyebut mereka nakal dan suka mencari perhatian. Tidak heran jika muncul banyak sekali cerita lucu maupun mitos

Bisnis

STEB Group Gaet AIA Indonesia di Penghargaan NEXT Awards 2025

Jakarta, 24 September 2025 — STEB Asia dan Grow in Asia sebagai bagian dari STEB Group kembali mengukir prestasi dengan meraih empat penghargaan bergengsi di ajang NEXT Awards Indonesia 2025 yang diselenggarakan oleh Marketech APAC pada tanggal 18 September 2025. STEB Grup meraih penghargaan Most Innovative Digital Agency (Silver), dan Most Innovative Agency Leader (Silver).

Bisnis

Cara Mudah Kenali Perbedaan Kucing Jantan dan Betina

Memelihara kucing adalah pengalaman yang menyenangkan sekaligus penuh tantangan. Bagi para pecinta kucing, mengetahui perbedaan kucing jantan dan betina sangat penting sebelum memutuskan untuk mengadopsi atau merawat mereka. Hal ini akan memengaruhi pola asuh, kesehatan, hingga perilaku sehari-hari. Dalam artikel ini, kita akan membahas cara mudah mengenali perbedaan kucing jantan

Padangsidimpuan

PT Asuransi Staco Mandiri Diduga Menunggak Klaim Kerusakan Mobil, Nasabah Merugi Puluhan Juta Rupiah

WARTAMANDAILING.COM, Padangsidimpuan – Sofyan Acyar Pulungan, seorang nasabah PT Asuransi Staco Mandiri, menyampaikan keluhannya terkait belum tuntasnya pembayaran klaim asuransi atas kerusakan mobilnya. Meskipun perbaikan telah selesai beberapa bulan lalu, Sofyan terpaksa menanggung kerugian pribadi hingga puluhan juta rupiah. Kerusakan mobil dengan nomor polisi A 1805 VT terjadi akibat kecelakaan

Bisnis

82% Target Net Zero Belum Terverifikasi Data Emisi Scope 3, Jadi Isu Kritis dalam Strategi Iklim Korporasi

Meskipun ambisi keberlanjutan korporasi semakin meningkat, sebagian besar target Net Zero belum diverifikasi. Di Asia-Pasifik, meski 53% perusahaan telah berkomitmen pada Net Zero, namun hanya 18% yang telah divalidasi oleh Science-Based Targets initiative (SBTi), menurut Laporan Iklim PwC 2025. Tanpa data Scope 3 yang kredibel, komitmen ini berisiko dianggap sebagai

Bisnis

Film Sampai Titik Terakhirmu Rilis Poster Teaser, Siap Tayang November 2025!

LYTO Pictures merilis teaser poster untuk film Sampai Titik Terakhirmu yang disutradarai Dinna Jasanti dan ditulis Evelyn Afnilia. Film ini didasarkan pada kisah nyata Shella Selpi Lizah, influencer yang berjuang melawan kanker sampai akhir hayatnya. Poster teaser Sampai Titik Terakhirmu menggambarkan ALBI (Arbani Yasiz) mendorong kursi roda SHELLA (Mawar de

Sumatera Utara

Tapsel Bangkit: Panen Raya Jagung di Batangtoru

WARTAMANDAILING.COM, Tapanuli Selatan – Bupati Tapanuli Selatan (Tapsel) H. Gus Irawan Pasaribu menghadiri Panen Raya Jagung bersama masyarakat di Desa Sumuran, Kecamatan Batangtoru, Sabtu (27/9/2025). Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka mendukung program swasembada pangan sekaligus memperlihatkan hasil nyata kerja keras para petani di wilayah tersebut. Turut hadir dalam kegiatan ini

Bisnis

The Fed Pangkas Suku Bunga, Tapi Bitcoin Malah Ambruk, Investor Panik?

Pasar kripto kembali berada di bawah tekanan setelah Federal Reserve (The Fed) memangkas suku bunga bulan ini. Alih-alih memicu reli seperti yang diharapkan sebagian investor, keputusan tersebut justru meningkatkan kehati-hatian karena dianggap menandakan pelemahan ekonomi Amerika Serikat. Pada Kamis (25/9), Bitcoin (BTC) diperdagangkan di kisaran US$111.548 atau sekitar Rp1,86 miliar

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.