Warta Mandailing

Tapanuli Tengah

Pemkab Tapteng Gelar Rakor Pengendalian Inflasi Daerah

WARTAMANDAILING.COM, Tapanuli Tengah – Pemerintah Kabupaten Tapanuli Tengah (Pemkab Tapteng) mengikuti Rapat Koordinasi (Rakor) Pengendalian Inflasi Daerah secara virtual melalui Zoom Meeting bertempat di Ruang Rapat Garuda Kantor Bupati Tapteng, Senin (15/1/ 2024). Rakor ini diikuti secara virtual oleh Pj Bupati Tapteng, Dr. Sugeng Riyanta, SH., MH diwakili Plh Sekretaris

Kriminal

Lolos Administrasi dan lulus PPPK 2023 di Madina, Menyeruak Jumlah Guru Siluman

WARTAMANDAILING.COM, Mandailing Natal – Hasil seleksi calon pegawai pemerintah daerah perjanjian kerja (PPPK) untuk Mandailing Natal tahun 2023 telah resmi diumumkan. Tidak sedikit yang komplain hasil seleksi dinilai janggal serta terindikasi adanya dugaan kecurangan. Penelusuran dan Data yang diperoleh Media Wartamandailing.com, berdasarkan pengumuman Sekretaris Daerah Kabupaten Mandailing Natal nomor :

Tapanuli Tengah

Guna Meningkatkan Pelayanan Terbaik, Kecamatan Sibabangun Gelar Apel Gabungan Rutin di UPT Puskesmas Sibabangun

WARTAMANDAILING.COM, Tapanuli Tengah – Seperti yang sudah rutin dilaksanakan sebelumnya, Kecamatan Sibabangun melaksanakan Apel Gabungan bersama unit masing-masing yang ada di Kecamatan Sibabangun, Senin (15/1/ 2024). Camat Sibabangun Irsan Pulungan yang bertindak sebagai Pembina Apel memberikan arahan kepada para peserta apel agar meningkatkan disiplin kerja termasuk saat melaksanakan apel gabungan.

Politik

Siap Menangkan Trinovi Khairani ke DPR RI, Relawan PBB Sebar Spanduk dan Baliho di Kota Padangsidimpuan

WARTAMANDAILING.COM, Padangsidimpuan – Tim relawan pemenangan Putri Bungsu Buyung (PBB) Caleg DPR RI Dapil II Sumut nomor urut 6, Trinovi Khairani, BA di kota Padangsidimpuan semakin giat memberikan dukungan kepada putri bungsu H. Kharuddin Syah, SE atau biasa disapa akrab H. Buyung itu untuk meraih kursi di gedung senayan DPR RI

Kriminal

Terkait Kasus Suap Tak Mungkin TSK Sendiri, Uchok Sky Khadafi Minta Poldasu Periksa Bupati Madina

WARTAMANDAILING.COM, Jakarta – Kisruh penerimaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) guru tahun 2023 yang menyeret Kadis Pendidikan Mandailing Natal (Madina), Dollar Hafriyanto Siregar (DHS) dipusaran kasus dugaan tindak pidana suap atau korupsi terus menjadi sorotan. Menanggapi hal ini, Minggu (14-1-2024) via seluler, Direktur Eksekutif Center for Budget Analisis (CBA)

Politik

PKS Madina ikut Meriahkan Kampanye Flashmob Nasional

WARTAMANDAILING.COM, Mandailing Natal – Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kabupaten Mandailing Natal menggelar kampanye flashmob nasional yang dihadiri ratusan kader, struktur, dan calon anggota legislatif (Caleg-nya) di Kecamatan Panyabungan, Kabupaten Mandailing Natal, Minggu (14-1-2024) Kampanye di seputaran jalan Willem Iskandar yang dimeriahkan ratusan sepeda motor dan abang becak simpatisan PKS bergerak

Kriminal

Diduga Gunakan SK Tugas Palsu, dr AK Peserta Seleksi PPPK Madina 2023 Bisa Terancam Pidana.

WARTAMANDAILING.COM, Mandailing Natal – Kebobrokan seleksi penerimaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Kabupaten Mandailing Natal (Madina) terus menjadi sorotan bagi segenap lapisan Masyarakat, bahkan hingga menuai keresahan yang berkepanjangan. Salah satu sorotan yang muncul adalah kelulusan seorang dokter muda berinisial AK di Puskesmas Kotanopan, hal ini menjadi sorotan karena

Kriminal

Diduga DHS Tak Bermain Sendiri, Poldasu Diminta Tetapkan Tersangka Lainnya

WARTAMANDAILING.COM, Jakarta – Ditetapkannya Kadis Pendidikan Mandailing Natal (Madina) DHS sebagai tersangka (TSK) dalam kasus dugaan suap atau Korupsi penerimaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) guru tahun 2023, merupakan pintu masuk untuk pengembangan kasus terhadap TSK lainnya, sebab tidak mungkin dilakukan sendirian. Demikian ditegaskan Founder Madina Care, Wadih Arrasyid

Mandailing Natal

Sorotan Publik, GPI Madina : Bongkar Sindikat Mafia PPPK, Usut Sampai Tuntas

WARTAMANDAILING.COM, Mandailing Natal – Kisruh seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Kab Madina Tahun 2023 tak henti menuai sorotan publik. Bahkan kasus ini telah memasuki babak baru, pasca ditetapkannya Kadis Pendidikan Kab Madina Dollar Hafrianto Siregar sebagai tersangka oleh Poldasu (12/1). “Kita mengapresiasi langkah cepat Kapoldasu dalam merespon kisruh

Mandailing Natal

Koridor Hukum Untuk Pembatalan Hasil Pengumuman PPPK Madina Tahun 2023

WARTAMANDAILING.COM, Mandailing Natal – Terindikasi cacat hukum dan penuh dugaan kecurangan serta mal administrasi, hasil pengumuman seleksi penerimaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Kabupaten Mandailing Natal tahun anggaran 2023 dapat dibatalkan. Pakar hukum Muhammad Amin Nasution SH, MH, Jum’at (12-1-2024) mengungkapkan ada 6 Koridor – Koridor hukum dalam kisruh

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.