WARTAMANDAILING.COM, Padanglawas Utara – Pj Wali Kota Padangsidimpuan Dr. H Letnan Dalimunthe menghadiri Musrenbang Provinsi Sumut Zona Pantai Barat di Hotel Sapadia, Kabupaten Padanglawas Utara (Paluta), Rabu (31/1/2024). Letnan Dalimunthe berharap khususnya di Kota Padangsidimpuan kiranya dapat bekerjasama dengan Pemprov Sumut agar kedepan dapat bekerja sama dengan baik dan Beliau ….(selengkapnya)
Penulis: Redaksi
Pj Bupati: Diharapkan Sinergitas Seluruh Stakeholder dan Masyarakat dalam Pengawasan Orang Asing di Tapteng
WARTAMANDAILING.COM, Tapanuli Tengah – Penjabat (Pj) Bupati Tapanuli Tengah (Tapteng), Dr. Sugeng Riyanta, SH, MH diwakili Staf Ahli Bupati Bidang Kemasyarakatan dan Sosial, Wirdan Pasaribu, SPd.I, MM membuka dengan resmi Rapat Pembentukan Tim Pengawasan Orang Asing (PORA) Tingkat Kecamatan di wilayah Kecamatan Barus dan sekitarnya tahun 2024, bertempat di Puskesmas ….(selengkapnya)
Sidang Prapid Kasus Illegal Logging tahun 2012 Silam, Hakim: Perkara Aquo Berjalan, Bukan Dihentikan
WARTAMANDAILING.COM, Tapanuli Tengah – Pengadilan Negeri (PN) Sibolga merampungkan sidang praperadilan, yang mempertimbangkan adanya laporan penghentian penyidikan dalam dugaan tindak pidana illegal logging yang terjadi tahun 2012 silam di Desa Sitardas Kecamatan Badiri Kabupaten Tapanuli Tengah oleh Polres Tapanuli Tengah (Tapteng) sesuai Nomor : 6/Pid.Pra/2023/ PN Sibolga. Sidang Praperadilan (Prapid) ….(selengkapnya)
Seorang Nelayan di Pandan Ditangkap Sat Narkoba Polres Tapteng
WARTAMANDAILING.COM, Tapanuli Tengah – Tim Opsnal Satuan Reserse Narkotika (Sat Resnarkoba) Polres Tapanuli Tengah berhasil tangkap seorang nelayan kasus tindak pidana Narkotika jenis Sabu dari Kelurahan Budi Luhur, Kec. Pandan Kab. Tapteng, Senin, (29/01/2024) sekitar pukul 14.00 WIB. Pelaku yang berhasil diamankan yakni AB (33) Thn, seorang nelayan warga Pandan, ….(selengkapnya)
Kapolres Sibolga Berikan Motivasi dan Bimbingan Kepada Siswa SMAN 3
WARTAMANDAILING.COM, Sibolga – Kapolres Sibolga AKBP Achmad Fauzy, turun ke Sekolah Menengah Atas Negeri 3 (SMAN), kesempatan yang baik ini, dalam Rangka kegiatan Police Goes To School. Kapolres Sibolga memberikan pemahaman terkait bahaya Narkoba dan Tertib Berlalu Lintas, serta Kenakalan Remaja, kepada Siswa/i SMA Negeri 3 (Sekolah Menengah Atas), Selasa ….(selengkapnya)
Polres Tapteng Menangkan Sidang Praperadilan Kasus Sodomi di Sorkam
WARTAMANDAILING.COM, Tapanuli Tengah – Sidang Praperadilan (prapid) perkara kasus tindak pidana perbuatan cabul terhadap anak (Sodomi) yang terjadi di Sorkam (November 2023) lalu, dimenangkan oleh Polres Tapanuli Tengah, Senin (15/1/ 2024) di Pengadilan Negeri Sibolga. Kuasa hukum dari tersangka kasus cabul tersebut HCP (26 thn) menuntut pihak Polres Tapanuli Tengah ….(selengkapnya)
Polres Tapteng Berikan Himbauan Keamanan kepada KPPS Pemilu 2024
WARTAMANDAILING.COM, Tapanuli Tengah – Polres Tapanuli Tengah hadir berikan Sambutan dan Himbauan terhadap anggota KPPS Pemilihan Umum tahun 2024 Kabupaten Tapanuli Tengah, Senin (29/1/ 2024) sore. Himbauan keamanan yang disampaikan pihak Kepolisian kepada anggota KPPS Pemilu 2024 disampaikan saat Bimbingan Teknis KPPS digelar pada 4 lokasi berbeda oleh KPU Kab ….(selengkapnya)
Pj Walikota Terima Kunjungan KPPN Padangsidimpuan
WARTAMANDAILING.COM, Padangsidimpuan – Pj. Walikota Padangsidimpuan, Dr. H. Letnan Dalimunthe, S.K.M., M.Kes didampingi Kepala Badan Keuangan dan Aset Daerah, Ady Supriadi, terima kunjungan jajaran Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Padangsidimpuan di ruang kerja Walikota Padangsidimpuan, Selasa (30/1/2024). Kunjungan tersebut dalam rangka penandatanganan pakta integritas penyaluran DAU, DAK Fisik, Dana Desa, ….(selengkapnya)
Kapolres Tapteng Tinjau Pengamanan Logistik Pemilu di Gudang KPU
WARTAMANDAILING.COM, Tapanuli Tengah – Kapolres Tapanuli Tengah (Tapteng) AKBP Basa Emden Banjarnahor, SIK, MH menyampikan bahwa penjagaan gudang logistik merupakan bagian dari pengamanan yang wajib dilakukan Polri dalam tahapan Pemilu 2024. Hal itu disampaikan oleh Kapolres Tapanuli Tengah ketika melakukan pengecekan logistik 2024 digudang KPUD Tapanuli Tengah di Jalan Dangol ….(selengkapnya)
Pj Bupati Tapteng Lantik Pengurus Baznas Kabupaten Tapteng Masa Bakti 2023-2028
WARTAMANDAILING.COM, Tapanuli Tengah – Pj. Bupati Tapteng, Dr. Sugeng Riyanta, SH, MH Resmi Melantik Kepengurusan Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Tapanuli Tengah (Tapteng) Masa Bakti 2023-2028 di Ruang Kerja Bupati Tapteng, Senin (29/1/ 2024). Pelantikan Pengurus Baznas Kabupaten Tapanuli Tengah sesuai dengan Surat Keputusan Bupati Tapanuli Tengah Nomor : ….(selengkapnya)
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.










