Warta Mandailing

Bisnis

Manajemen Waktu ala Generasi Muda di Tengah Hidup yang Serba Cepat

Generasi muda hidup di fase kehidupan yang serba padat. Pekerjaan, kuliah, relasi sosial, kesehatan mental, hingga dunia digital saling bertumpuk dalam satu hari yang sama. Waktu terasa singkat, sementara tuntutan terus berdatangan. Dalam kondisi seperti ini, manajemen waktu menjadi keterampilan penting agar hidup tetap terasa seimbang dan tidak melelahkan. Cara

Bisnis

Cara Tingkatkan Efektifitas Iklan CTA WA dengan WhatsApp API Barantum

Barantum menyatukan CRM, AI Agent, Omnichannel dan WhatsApp Business API dalam satu dashboard, memudahkan bisnis mengelola semua percakapan pelanggan, meningkatkan efisiensi, serta mempercepat respon. Hasilnya, kepuasan pelanggan meningkat dan penjualan bisnis lebih optimal. Mengapa Iklan CTA WhatsApp Sering Kurang Efektif? Bayangkan Anda sudah menyiapkan campaign berbayar dengan visual menarik, copywriting

Bisnis

Isu Penarikan Dana Exchange Kripto Lokal, Tokocrypto Tegaskan Aset Nasabah Aman

Jakarta, 31 Desember 2025 — Isu penarikan dana dari exchange kripto lokal belakangan ramai diperbincangkan di ruang publik dan media sosial. Isu tersebut memicu kekhawatiran sebagian masyarakat dan investor akan potensi terulangnya kasus kolapsnya exchange kripto asal Amerika Serikat, FTX, yang disebabkan oleh penyalahgunaan dana nasabah. Menanggapi hal ini, CEO Tokocrypto, Calvin Kizana, menegaskan bahwa kondisi

Bisnis

BINUS @Malang Adakan Pelatihan Sales Excellence untuk Tim Erlangga Malang Raya

Perkembangan industri penerbitan yang semakin kompetitif menuntut peran tim penjualan untuk tidak hanya unggul dalam menawarkan produk, tetapi juga mampu membangun kepercayaan, memahami kebutuhan klien secara mendalam, serta menghadirkan solusi yang relevan dan berkelanjutan. Menyadari tantangan tersebut, BINUS @Malang berkolaborasi dengan Penerbit Erlangga Malang Raya menyelenggarakan pelatihan bertajuk Sales Excellence:

Bisnis

RSUD Tamiang Kembali Beroperasi, Kementerian PU Lanjutkan Pembersihan Lumpur dan Sediakan Air Bersih

Kementerian Pekerjaan Umum (PU) terus melanjutkan penanganan pascabencana di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tamiang, Kabupaten Aceh Tamiang, yang kini mulai beroperasi secara bertahap. Fokus utama penanganan meliputi pembersihan ruang layanan utama dari endapan sedimen lumpur serta pemulihan suplai air bersih dari Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) IKK Karang Baru.

Bisnis

Digital Asset Academy Pelopor Ternak Emas Fisik DAC.GOLD Menangkan Global Achiever of The Year Award 2025

Digital Asset Academy (DAC) adalah lembaga edukasi aset digital paling terpercaya di Asia yang didirikan tahun 2020. DAC membuat kurikulum ekonomi digital pertama di Indonesia. Sukses mempelopori tokenisasi RWA berbasis aset properti DAC kini kembangkan solusi edukasi Ternak Emas Beranak Uang Tunai DAC.GOLD dan menangkan anugerah Global Achievers Award 2025

Bisnis

Mengelola Keinginan di Tengah Penghasilan yang Terbatas

Bekerja penuh waktu setiap hari, bangun pagi, pulang sore, lalu menutup bulan dengan angka gaji yang terasa cepat habis. Di sisi lain, keinginan terus bertambah. Ingin liburan sebentar buat rehat. Ingin upgrade gadget supaya kerja lebih lancar. Ingin mulai investasi, ikut kelas pengembangan diri, atau sekadar memperbaiki kualitas hidup sehari

Bisnis

Pelindo Multi Terminal Pastikan Layanan Pelabuhan Tetap Berjalan Optimal di Periode Libur Nataru

Medan, Desember 2025 – PT Pelindo Multi Terminal (SPMT), Subholding PT Pelabuhan Indonesia (Persero) yang bergerak di bidang operasional terminal nonpetikemas, memastikan kesiapan dan layanan optimal di seluruh pelabuhan yang dikelola selama periode libur Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru). Komitmen ini mencakup kelancaran pelayanan penumpang maupun arus barang,

Bisnis

BINUS UNIVERSITY Raih Penghargaan “Marketeers Digital Marketing Heroes 2025” lewat #MulaiLebihAwal

Komitmen BINUS University dalam menghadirkan komunikasi pendidikan yang relevan dan berdampak bagi generasi muda kembali mendapat pengakuan nasional. Melalui kampanye #MulaiLebihAwal, BINUS University meraih penghargaan Marketeers Digital Marketing Heroes 2025 pada kategori Integrated Branding to Gen Z Heroes, yang diselenggarakan oleh Marketeers Indonesia. Penghargaan ini diberikan kepada institusi yang dinilai

Bisnis

Pulihkan Kegiatan Belajar Mengajar, Kementerian PU Mulai Bersihkan Sarana Pendidikan di Aceh Tamiang

Kementerian Pekerjaan Umum (PU) mulai melakukan pembersihan sarana pendidikan di Kabupaten Aceh Tamiang, Provinsi Aceh, pada Senin (29/12/2025). Upaya yang dilakukan bersama dengan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Karya dan Tentara Nasional Indonesia (TNI) ini bertujuan untuk mempercepat pemulihan kegiatan belajar mengajar (KBM) pascabencana banjir bandang yang melanda wilayah tersebut.

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.