WARTAMANDAILING.COM, Tapanuli Selatan – Pemerintah Kabupaten Tapanuli Selatan terhitung sejak hari ini, Jum’at (13/6/2025), mulai menyalurkan pembayaran gaji ke-13 tahun anggaran 2025. Secara keseluruhan, jumlahnya mencapai Rp30,7 miliar. Bupati Tapsel, Gus Irawan Pasaribu, melalui Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah, M. Frananda, menyebut esensi pencairan gaji ke-13 ini adalah ….(selengkapnya)
Nasional
Tag: BAGUSI (Bersama Gus dan Syahbuddin)
Wujudkan Janji Kampanye, Bupati Tapsel Fokus Swasembada Ikan
WARTAMANDAILING.COM, Tapanuli Selatan – Pemerintah Kabupaten Tapanuli Selatan dipimpin Bupati Gus Irawan Pasaribu dan Wakil Bupati Jafar Syahbuddin Ritonga saat ini fokus mewujudkan janji kampanye dengan menciptakan 1.000 kolam ikan. Targetnya ialah, Tapsel menghasilkan ikan dengan jumlah yang melebihi kebutuhan masyarakatnya (swasembada). Sehingga mampu bersaing dengan daerah lain untuk menutupi ….(selengkapnya)
Dukung Program Makan Bergizi, Bupati Tapsel Bangun 1.000 Kolam Ikan
WARTAMANDAILING.COM, Tapanuli Selatan – Pemerintah Kabupaten Tapanuli Selatan (Pemkab Tapsel), melalui Dinas Perikanan secara resmi meluncurkan program swasembada ikan melalui pembangunan 1.000 kolam ikan di seluruh wilayah Kabupaten Tapsel. Langkah strategis ini merupakan bentuk dukungan konkret terhadap program makan bergizi gratis yang menjadi prioritas nasional Presiden Republik Indonesia, H. Prabowo ….(selengkapnya)
Wabup Tapsel Buka Program Pengobatan Gratis di Angkola Sangkunur
WARTAMANDAILING.COM, Tapanuli Selatan – Pemerintah Kabupaten Tapanuli Selatan (Pemkab Tapsel), Sumatera Utara, bekerja sama dengan perusahaan tambang PT Agincourt Resources (PT. AR), kembali meluncurkan program pengobatan gratis yang kali ini digelar di Kecamatan Angkola Sangkunur, Rabu (28/5/2025). Program ini merupakan bagian dari inisiatif tanggung jawab sosial perusahaan (CSR) di bidang ….(selengkapnya)
174 Calhaj Asal Tapsel Diberangkatkan, Wakil Bupati: Pastikan Keamanan Kampung Halaman
WARTAMANDAILING.COM, Medan – Sebanyak 174 Jamaah Calon Haji (JCH) asal Kabupaten Tapanuli Selatan, Sumatera Utara, resmi diberangkatkan ke Tanah Suci melalui Embarkasi Medan pada Minggu (26/5/2025) malam. Keberangkatan ini menjadi bagian dari Kloter 20 dari total 24 kloter yang diberangkatkan dari Sumatera Utara tahun ini, yang secara keseluruhan mengirimkan 8.422 ….(selengkapnya)
Bupati Tapsel Lepas 174 Calhaj Menuju Ahmed
WARTAMANDAILING.COM, Tapanuli Selatan – Suasana haru menyelimuti Halaman Masjid Agung Syahrun Nur Sipirok, kala Bupati Tapanuli Selatan (Tapsel), Gus Irawan Pasaribu, lepas 174 orang calon jamaah Haji (Calhaj) menuju Asrama Haji Medan (Ahmed), Sabtu (24/5/2025). Pelepasan ini, diiringi dengan lantunan azan yang dikumandangkan pimpinan DPRD Tapsel Abdul Basith Dalimunthe. Ribuan pasang mata ….(selengkapnya)
Dukung Indonesia Emas 2045, Bupati Tapsel Lantik 5 Guru Jadi Kepala Sekolah
WARTAMANDAILING.COM, Tapanuli Selatan – Dalam rangka memperkuat kualitas pendidikan di daerah, Bupati Tapanuli Selatan (Tapsel), H. Gus Irawan Pasaribu, secara resmi melantik sejumlah guru menjadi Kepala Sekolah di lingkungan Dinas Pendidikan Daerah Kabupaten Tapanuli Selatan, Senin (19/5/2025). Pelantikan yang berlangsung di Lobi Kantor Bupati Tapsel ini menjadi langkah nyata pemerintah ….(selengkapnya)
Gus Irawan Pimpin Panen Raya Padi di Pargarutan Jae
WARTAMANDAILING.COM, Tapanuli Selatan — Dalam langkah konkret mendukung program swasembada pangan yang dicanangkan pemerintah pusat, Bupati Tapanuli Selatan, Gus Irawan Pasaribu, memimpin langsung kegiatan panen raya padi di Desa Pargarutan Jae, Kecamatan Angkola Timur, Kabupaten Tapsel, Sabtu (17/5/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari kolaborasi antara Dinas Pertanian dan Kelompok Tani ….(selengkapnya)
Tingkatkan Mutu Pendidikan, Gus Irawan Lantik 21 Kepsek di Tapsel
WARTAMANDAILING.COM, Tapanuli Selatan – Bupati Tapanuli Selatan (Tapsel), H Gus Irawan Pasaribu resmi melantik 21 Guru untuk mengemban tugas sebagai Kepala Sekolah tingkat SD dan SMP di lingkungan Dinas Pendidikan Kabupaten Tapsel, Jumat (16/5/2025). Pelantikan ini, merupakan upaya Pemkab Tapsel guna mendukung peningkatan mutu pendidikan sekaligus menyesuaikan regulasi Nasional. Pelantikan yang digelar ….(selengkapnya)
Sayurmatinggi Juara Umum MTQ Ke-57 Tapsel
WARTAMANDAILING.COM, Tapanuli Selatan – Kafilah Kecamatan Sayurmatinggi sukses meraih juara umum Musabaqoh Tilawatil Qur’an (MTQ) ke-57 tingkat Kabupaten Tapanuli Selatan yang diselenggarakan di Kecamatan Saipar Dolok Hole (SDH). Hal ini sesuai pengumuman panita pelaksana di malam penutupan MTQ ke-57 tingkat Tapsel, yang diselenggarakan di Lapangan Batara Wisnu Sipagimbar, Kecamatan SDH, ….(selengkapnya)
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.










